Meledak, Peserta Riau Edutech Campus Summit 2025 Penuhi Gelanggang Remaja
Panwascam Pangakalan Kerinci Tertibkan Ratusan APK
Suami Selingkuh, Istri ASN Diskop Pekanbaru Ini Lapor ke BKPSDM
Karang Taruna Kabupaten Pelalawan Sukses Gelar Safari Ramadhan 1444 Hijriah

Pangkalan Kerinci (PelalawanPos.co)-Bertempat di Kabupaten Pelalawan salah satu titik acara Safari Ramadhan yang di gelar Karang Taruna Provinsi Riau, Minggu (16/4/2023).
Sebagai tuan rumah, Karang Taruna Kabupaten Pelalawan menyambut hangat Safari Ramadhan Provinsi Riau. Berbagai kegiatan dilaksanakan oleh Karang Taruna Kabupaten Pelalawan dan Karang Taruna Provinsi Riau dalam mencari berkah bulan suci Ramadhan 1444 Hijriah.
Turut hadir dalam Kegiatan Safari Ramadhan Ketua Karang Taruna Provinsi Riau Muhammad Andri ST, Sekretaris Muhammad Mustafa S.sos M.IP dan Bendahara Eko.S Haryadi SE M.AK bersama seluruh Pengurus Karang Taruna Pronvisi Riau.
Rangkaian kegiatan safari ini di awali dengan Pelaksanaan Sosialisasi Program Kerja Karang Taruna Provinsi Riau.

Kegiatan sosialisasi ini diikuti oleh seluruh kader Karang Taruna lebih kurang 100 orang dari tingkat desa maupun tingkat kecamatan.
Pelaksanaan sosialisasi ini dipimpin langsung oleh Ketua Karang Taruna Provinvisi Riau, Muhammad Andri ST dengan membuka sesi diskusi/tanya jawab terkait program kerja dari pada Karang Taruna.
Dalam acara itu, kader Karang Taruna Kabupaten Pelalawan sangat antusias dalam sesi diskusi sosialisasi Program Kerja Karang Taruna, tanpa terkecuali Ketua Karang Taruna Kabupaten Pelalawan, bung Junaidi Purba,ST
Pantauan media ini, Ketua Karang Taruna Kabupaten Pelalawan, Bung Junaidi Purba ST di dampingi Ketua Harian Fazly Hermawan S.AP menyampaikan rasa terima kasih kepada Ketua Karang Taruna Provinsi Riau atas pelaksanaan kegiatan ini sehingga memberikan semangat baru untuk seluruh kader Karang Taruan di Kabupaten Pelalawan.
"Alhamdulillah, Karang Taruna Kabupaten Pelalawan sebagai tuan rumah sukses melaksanakan kegiatan program Karang Taruna Provinsi Riau. Kegiatan sosialisasi ini ditutup dengan kegiatan buka bersama antar pengurus Karang Taruna, " tutur Bung Gope biasa disapa masyarakat Pelalawan.
Usai acara, pengurus Karang Taruna Kabupaten Pelalawan bersama Pengurus Karang Taruna Provinsi Riau melaksanakan sholat Tarawih bersama di Masjid Al-Istiqomah Pangkalan Kerinci Timur.

Ditambah Bung Gope, Karang Taruna juga menyerahkan kain sarung untuk pengurus masjid 30 buah, Alwur’an untuk masjid 20 buah, santunan untuk duafa 20 orang, dan santunan anak yatim 10 orang.
"Usai acara kegiatan, Karang Taruna membagikan sedikit rezeki kepada kaum dhuafa dan santun anak yatim," tutupnya.***
Laksanakan MDPT, BUMDes Mulya Jaya Adakan Gebyar Bagi Hadiah Tahun Buku 2024
Ukui (PelalawanPos.co)- Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Mulya Jaya, D.
Melalui Pers Conference, Yayasan Energi Kebaikan Rokan Sampaikan Keberhasilan dan Perkenalkan Program Ramadhan 2025
Pekanbaru (PelalawanPos.co)-Yayasan Energi Kebaikan Rokan mencatat ke.
Dukung Program Ketahanan Pangan Pemerintah Pusat, Trimulya Raya Panen Jagung
PELALAWAN (Pelalawanpos) - Untuk menjamin ketersediaan pangan yang c.
Guna Memastikan Pembangunan Terlaksana Dengan Baik, Tim Inspektorat Lakukan Pemeriksaan Bangunan di Desa Silikuan Hulu
Ukui (PelalawanPos.co)- Pemerintah Desa Silikuan Hulu, Kecamatan Ukui.
Gandeng PPAI Kecamatan Ukui, Karang Taruna Desa Trimulya Jaya Sukses Gelar Sunat Massal Gratis
Ukui (PelalawanPos.co)-Karang Taruna Desa Trimulya Jaya, Kecamatan Uk.
Masyarakat Gotong Royong di TPU Desa Silikuan Hulu Dalam Rangka Menyambut Suci Ramadhan
Ukui (PelalawanPos.co) -Warga Desa Silikuan Hulu, Kecamatan Ukui, Kab.